Saturday 21 August 2021

 
 
 

 
 

Pengibaran Bendera Merah Putih Dan Hiasan Menyambut Hari kemerdekaan RI ke 76 yang Dilakukan Di Danau FRAMU menjadi pro kontra oleh Netisen di Media sosial Saat Ini . Intinya Banyak Yang Mengandung Issue Kepentingan Kelompok Yang Mencari Keuntungan Dari Kegiatan Tersebut . Menyangkut Sejarah Sukarno Sering Berkunjung Ke Tempat Ini Juga yang diperdebatkan Para Netizen .

Danau FRAMU .

Danau Framu / Mos Framu ( Bahasa Maybrat Yang Berarti Mata Air ( Mos ) Batu Yang Tersembunyi ( Framu ) . adalah bagian dari Danau Ayamaru yang terletak di Kota Ayamaru, Kabupaten Maybrat, Provinsi Papua Barat, sekitar 216 kilometer arah barat dari Kota Sorong. Dari kota Sorong menuju Ayamaru bisa ditempuh dengan menggunakan kendaraan umum selama  4 hingga 5 jam perjalanan . Menuju Tempat Ini kalian Harus Berjalan Kaki Dari Tempat Parkir Kendaraan Kurang Lebih 200 Meter Jauhnya . Keindahan Danau Ini Dilihat Dari Bentuknya Dan Biru Nya Sering Disebut Juga Sebagai Danau Biru Ayamaru . Tempat Ini Belum Ada Perkampungan Yang Dibangun Di sekeliling Danau Ini . Keret Yang Memiliki Danau / Telaga Ini Adalah Marga Salossa . 

edit AES

No comments:

Post a Comment